13 Fungsi Sumsum Lanjutan

13 Fungsi Sumsum Lanjutan – Sumsum lanjutan merupakan saraf tulang belakang yang menjembatani rangsangan dari otak menuju sumsum tulang belakang atau dikenal dengan medula oblongata. Sumsum lanjutan memliki fungsi yang tak jauh dari sistem saraf yang terdapat di otak maupun tubuh lainnya. Medulla berfungsi sebagai penghubung antara otak dengan saraf tulang belakang yang nantinya akan disalurkan ke bagian saraf lainnya untuk melakukan tugas masing – masing. Salah satu tugas penting dari sumsum lanjutan ini adalah pengatur secara otomatis kinerja jantung pada tubuh setiap saat, mengatur emosi yang akan dikeluarkan seseorang, mengatur bagaimana gerak refleks bisa dilakukan, berkaitan dengan saraf sensprik dan motorik. Jika anda merasa mudah haus atau susah tidur, bagian sumsum lanjutan ini yang mengendalikan rasa ingin minum atau menimbulkan rasa haus, dan pengendali tidur dala kegiatan anda sehari – hari. Tidak hanya sebagai pengendali tidur, bahkan ketika anda merasa waktu tidur kurang dan kepala bagian belakang sakit, bagian medulla tersebut yang merasakan demikian dan akan melakukan pengendalian waktu tidur anda, baik siang hari ataupun malam hari.

Tidak hanya itu saja, bahkan medulla memiliki peran yang sangat penting, yakni melebarkan dan menyempitkan pembuluh darah yang terdapat pada seluruh bagian tubuh anda. Bertanggung jawab terhadap tugas dan fungsi dari saraf otonom merupakan tugas paling penting yang dilakukan oleh sumsum lanjutan ini. 13 Fungsi sumsum lanjutan lainnya yang bisa anda ketahui ialah mengendalikan dan mengatur gerakan saat anda makan pada kerongkongan agar tidak terjadi keselak, saat anda batuk, bersin, bahkan bersendawa pun menjadi tanggung jawab medulla obolongata.

Untuk anda yang sering sesak nafas atau sering melakukan relaksasi, sumsum lanjutan memiliki peranan penting akan hal ini yakni membantu pernapasan seseorang agar menjadi stabil kembali sesuai dengan denyut jantung anda.

Demam, panas dalam, dingin atau penyakit lainnya yang berkaitan dengan suhu tubuh  bisa anda alami kapan saja, salah satu fungsi dari sumsum lanjutan adalah pengatur suhu tubuh agar tidak terjadi hal – hal yang tidak anda inginkan.

13 Fungsi Sumsum Lanjutan :

  1. Melebarkan dan menyempitkan pembuluh darah
  2. Menyambungkan atau menghubungkan otak dengan saraf tulang belakang
  3. Sebagai Pengatur emosi
  4. Dan bertanggung jawab terhadap fungsi sistem saraf otonom
  5. Mempengaruhi serta Mengatur pengeluaran hormon di kelenjar hipofisis
  6. Mengendalikan tidur
  7. Mengatur gerakan di kerongkongan seperti bersin, menelan, bersendawa, muntah dan batuk.
  8. Mendeteksi tingkat keasaman darah
  9. Ikut Membantu pernapasan
  10. Pusat dari pengatur denyut jantung
  11. Mengatur sirkulasi darah dalam tubuh
  12. Mengatur suhu pada tubuh
  13. Mengatur dari gerak reflek

Untuk mengetahui manfaat dan bagaimana caranya agar mengetahui 13 fungsi dari sumsum lanjutan lainnya bisa anda lakukan dengan membaca dan mencari tahu mengenai medulla oblongata tersebut. Penyakit yang bisa timbul akibat kerusakan fungsi sumsum lanjutan ini bisa anda hindari dengan cara melakukan pola hidup sehat. Demikian beberapa informasi mengenai medulla onglongata atau sumsum lanjutan yang bisa anda ketahui dengan benar.

Artikel Lainnya :

  • Peranan Sistem Saraf Dalam Iritabilitas Bumi

Related Posts