Apa yang dimaksud dengan evolusi organik dan evolusi anorganik?
- Evolusi Organik (evolusi biologis) merupakan evolusi filogenetis, yaitu mengenai asal-usul spesies dan hubungan kekerabatannya.
- Evolusi Anorganik adalah evolusi mengenai asal-usul makhluk hidup yang ada di muka bumi, berdasarkan fakta dan penalaran teoritis.