Bentuk Dan Sistem Pemerintahan Cina

Bentuk Dan Sistem Pemerintahan Cina – Siapa yang tidak mengetahui negara cina yang sudah sangat maju ini yang terletak di Asia Timur. Repubik Rakyat Cina biasa disebut dengan negara komunis yang terdiri dari seluruh kebudayaan, sejarah serta geografisnya. Negara cina didirikan sejak tahun 1949, dan dipimpin oleh partai komunis china ( PKC ).  Republik Rakyat Cina merupakan bentuk negara republik yang pemerintahannya dipimpin oleh presiden. Cina memiliki 4 kekuasaan atas yaitu Eksekutif, Perwakilan,, Kehakiman, serta Pengawas Presiden. Dan presiden akan memiliki wewenang untuk melantik anggota ekstekutif sebagai anggota kabinetnya termasuk juga perdana mentri yang memiliki tanggung jawab kepada polisi dan pengendalian ketertiban.

Republik Rakyat Cina ( RRC ) memiliki beberapa kebijakan yang ketat, yaitu memberantas korupsi tak kenal ampun. Beberapa tahun belakang ini lebih daro 3.000 pejabat di Tiongkok terbukti telah menerima suap dan siap menjalani proses hukum yang telah ditetapkan. Sebagian lagi terbukti dengan paket stimulus Beijing sebesar 586 miliar dolar. Untuk terjadinya korupsi tersebut pada bulan Oktober 2009, dengan kasus terburuk pada pejabat yang terbukti menerima suap senilai 3,2 juta dolar. Untuk dibidang politik negara cina ini masih didominasi oleh partai komunis, dan untuk proses rekrutmennya pun dilakukan oleh partai komunis. Partai komunis akan tega melakukan protes jika ada organisasi yang membahayakan kedudukanya pada sistem pemerintahan. Tujuan dari partai komunis itu sendiri yaitu ingin selamanya selalu menduduki kursi pemerintahan dan dapat mengendalikan negara serta rakyatnya.

Untuk itu jika anda ingin mengetahui bagaimana bentuk dan sistem pemerintahan cina bisa menyimak artikel ini. Sistem pemerintahan cina terdiri dari, :

  1. Untuk bentuk negara cina ini terdiri dari 23 provinsi,
  2. Untuk bentuk pemerintahan yang dianut adalah republik dengan menganut sistem demokrasi komunis
  3. Untuk kepala negaranya di pimpin oleh presiden sebagai pemegang kekuasaan tertinggi. Presiden dipilih dari Kongres Nasional Rakyat setiap lima tahun. Secara resmi, presiden dipilih melalui kongres nasional yang tertera pada pasal 62 di konstitusi.
  4. Untuk kepala pemerintahan dipimpin oleh perdana mentri.
  5. Negara cina menggunakan sistem unikameral yang merupakan kongres rakyat nasional di cina dengan anggiotanya dari perwakilan setiap wilayah, daerah, kota, serta provinsi dengan masa jabatan 5 tahun.  Untuk anggotanya sendiri merupakan orang – orang partai komunis
  6. Untuk lembaga tertinggi yaitu kongres rakyat nasional sebagai legislatif
  7. Untuk kekuasaan yudikatif merupakan badan kehakiman.

Negara cina memang merupakan negara yang sedikit militer, dan sangat tegas kepada rakyatnya, sehingga negara ini bisa dikatakan negara yang cepat maju. Bisa anda lihat dari bentuk dan sistem pemerintahan cina yang sudah tersusun sangat rapih. dengan mempelajari bentuk dari pemerintahan cina dan bagaimana sistem dari pemerintahan china, semoga menambah pengetahuan kita.

Artikel lainnya :

  • Bentuk Dan Sistem Pemerintahan Belanda

Related Posts