Enzim termasuk senyawa organik, tersusun atas protein, dan bertindak sebagai biokatalisator dalam metabolisme memiliki sifat ….
A. Bekerja irreversible pada suatu reaksi kimia
B. Kerja enzim tidak bersifat khusus
C. Ikut bereaksi bersama substrat yang dipengaruhinya
D. Semakin tinggi konsentrasi enzim, makin lambat reaksi kimianya
E. Tidak menentukan arah reaksi kimia
Jawaban : E
Sifat yang dimiliki oleh enzim :
- Sebagai biokatalisator artinya mempercepat raksi tapi tidak menentukan arah reaksi
- Dapat bekerja bolak-balik
- Merupakan protein yang sangat spesifik