Pengertian Ledakan Penduduk

Pengertian ledakan penduduk, anda pasti sudah pernah dengar mengenai hal ini bukan? Bahkan di beberapa kota negara tertentu pernh mengalami peristiwa semacam ini. Bukanlah suatu keharusan anda mengetahui mengenai ledakan penduduk, namun dengan mengetahui hal ini anda bisa mengantisipasi jangan sampai anda menjadi salah satu orang yang terlibat di dalam suatu ledakan penduduk tersebut. sebab, ledakan penduduk bukanlah suatu hal yang positif, melainkan suatu hal yang akan berangsur angsur menjadi hal yang sangat negatif. Perlu anda ketahui, ledakan penduduk merupakan suatu pertumbuhan penduduk yang sangat pesat secara tiba tiba dan tidak terkendali pada suatu daerah tertentu. Adanya kejadian ledakan penduduk ini pun akan mengakibatkan hal hal yang tidak bersifat positif, seperti.

  • Tidak seimbangnya antara kebutuhan dan sumber daya di daerah tersebut.
  • Kericuhan yang terjadi antar penduduk yang disebabkan adanya klaim mengenai kekuasaan lahan daerah.
  • Sistem ekonomi di daerah tersebut akan kacau seiring dengan semakin bertambahnya jumlah penduduk yang datang ke daerah tersebut.

Pengertian ledakan penduduk di atas tentu sudah membuat bayangan tersendiri dibenak anda bukan, apabila hal tersebut terjadi di lingkungan anda atau daerah yang akan menjadi sasaran perpindahan anda sebagai penduduk di Indonesia. Perlu anda ketahui, adanya ledakan penduduk ini bukanlah tanpa sebab, melainkan jelas memiliki faktor tersendiri mengapa para penduduk tersebut berbondong bondong berpindah tempat dari daerah asalnya menuju daerah barunya yang justru terjadinya lonjakan penduduk yang tidak terkendali ini. Ada beberapa penyebab utama atau penyebab pasti dari ledakan penduduk ini, seperti ada ketertarikan tersendiri mengenai daerah baru tersebut yang menjadikan banyak penduduk yang berondong bondong berpindah tempat ke sana, seperti kemajuan daerah tersebut dari sisi sosial, ekonomi dan lain sebagainya, juga kemajuan dari sumber daya manusianya yang artinya membutuhkan berbagai sdm untuk beberapa pekerjaan di darah tersebut. itu merupakan beberapa faktor utama dari adanya lonjakan penduduk ini.

Dengan adanya lonjakan penduduk yang tidak terkendali ini, harus ada tindakan tegas untuk memberantas ledakan penduduk di suatu daerah tertentu ini. Hal ini bertujuan agar dampak negatif dari ledakan penduduk bisa teratasi sedini mungkin dan tidak sampai memakan korban jiwa akibat adanya ledakan penduduk ini.

Pemerintah bisa mengupayakan adanya program transmigrasi atau pengembalian kembali para penduduk yang datang dan tidak memiliki pekerjaan atau pengangguran bahkan tidak memiliki tepat tinggal atau tunawisma, pengembangan lapangan pekerjaan untuk memangkas adanya pengangguran di daerah tersebut agar tindak kriminalitas bisa diberantas sedikit demi sedikit, menggalangkan program keluarga berencana agar lonjakan penduduk ini tidak semakin bertambah dengan adanya kelahiran dari setiap keluarga baik dari penduduk asli maupun pendatang. Demikianlah pembahasan pengertian ledakan penduduk.

Artikel Lainnya :

  • Pengertian Dinamika Penduduk

Related Posts